PadangTIME.com – Desa sotboyak, dusun maseai kecamatan siberut utara. Sotboyak yang di kenal dengan desa teladan kini semakin berkembang mulai dari kebersihan desanya serta kini menunjukan ke kompakan nya dengan membentuk satu taman toga. Yang ditanam sejenis obat tradisional (daun-daunan) oleh ibu ibu dusun maseai.
Anggota dalam satu dusun sebanyak 5 orang ibu ibu, yang menjabat satu ketua dan bendahara, serta anggota.
Erna wati sakoikoi salah satu anggota taman toga, sekaligus pemilik tanah, yang di ibahkan untuk membuat kebun toga.
Pengelola kebun toga, ini berlangsung selama 1 bulan lamanya, dari segi tanaman yang ditanam, (kainao,surak,boblo, kencur dll).
Kami menggarab lahan ini untuk membuat kebun toga(dedaunan) dari pada lahan ini tidak di gunakan, jadi harus di manfaatkan dengan membuat kebun sejenis tanaman obat obatan,
Jadi kalau ada yang sakit kita bisa menjangkau obat dedaunan seperti tanaman toga. Tutup erna.(i)